Naik Bus dari Bekasi ke Yogyakarta
Kota Bekasi merupakan salah satu daerah pinggiran kota yang terletak di Provinsi Jawa Barat. Ke arah selatan kota adalah Kabupaten Bohor dan sebelah timurnya adalah Kabupaten Bekasi. Kota yang populer ini sebelumnya dikenal dengan nama Kabupaten Bekasi. Pada tahun-tahun berikutnya kota ini berubah total dan meningkatkan statusnya menjadi kota administratif yang dikenal dengan nama Bekasi yaitu pada tahun 1982. Sejak saat itu juga, Kota Bekasi langsung terbagi menjadi 4 kecamatan. Jika Anda memang datang ke kota ini untuk berbelanja, Bekasi timur dan Bekasi selatan adalah tempat yang sangat tepat untuk Anda karena banyaknya tempat-tempat untuk berbelanja. Jika Anda seorang pecinta makanan dan ingin menjelajahi budaya kota ini, langsung menuju ke daerah barat atau utara Bekasi. Kota yang indah ini telah memberikan kontribusi besar terhadap pesatnya pertumbuhan ekonomi negara Indonesia, berkat banyak hotel, restoran dan ikatan perdagangan.
Lahan pertanian juga menyumbang sebagian kecil anggaran pendapatan untuk kota ini. Selama kegiatan wisata Saya di kota ini, Saya merasa satu-satunya tempat yang tertinggal dari pembangunan adalah pusat kota. Jika Anda mengabaikan tempat ini, Anda akan melihat perumahan-perumahan mewah yang ada di keempat kecamatan ini. Jika Anda berencana untuk berwisata ke kota ini, Saya akan merekomendasikan Anda untuk mengunjungi taman buaya di sini yang merupakan salah satu taman rekreasi paling terkenal di negara Indonesia. Taman ini dikenal dengan kegiatan budidaya buaya dan telah terbuka untuk masyarakat umum pada tahun 2001. Sejak saat itu tempat ini telah dikunjuni ratusan pengunjung setiap harinya sepanjang tahun. Setelah menginap 7 hari di Kota Bekasi yang indah, saya menuju ke tujuan berikutnya yaitu Kota Yogyakarta.
Setelah melihat-lihat secara online dan bertanya kepada para penduduk setempat, saya tahu bahwa pilihan terbaik untuk bepergian di Negara Indonesia adalah dengan menggunakan bus. Akhirnya saya memesan tiket bus dari website https://www.redbus.id/tiket-bus/bekasi-ke-yogyakarta ini dan saya hanya membutuhkan waktu 2 menit untuk memilih operator bus yang saya inginkan dan melakukan transaksi pembayaran. Hanya ada satu operator bus yang bertugas di antara kedua kota ini, yaitu Agung Trans. Agung Trans adalah operator bus eksekutif yang memiliki beberapa bus paling mewah yang dilengkapi dengan fasilitas paling mewah yang dapat dirasakan oleh para penumpangnya. Biaya untuk satu tiket adalah Rp 250.000,-. Bus berangkat ke Bekasi pukul 20.00 malam. Durasi perjalanan sekitar 11 sampai 12 jam tergantung pada apakah ada kemacetan lalu lintas di jalan setelah berangkat pada pukul 20.00 malam. Anda akan berada di Yogyakarta pada jam 07.00 atau 08.00 pagi keesokan harinya.
Yogyakarta adalah salah satu pusat kebudayaan terbaik dan paling terkenal yang ada di Pulau Jawa. Kota ini terletak di kaki Gunung Merapi. Kota yang indah ini dikenal karena memiliki pesona tersendiri, yang tentunya akan menawan hati para wisatawan yang datang berkunjung. Kota ini juga dikenal sebagai jalur akses ke Provinsi Jawa Tengah. Kota Yogyakarta dikenal lebih dari sekedar budayanya. Para turis yang telah berwisata ke sini memiliki pengalaman berbelanja yang menyenangkan - berkat banyaknya pusat perbelanjaan, yang berdiri saling berdampingan dan saling berdekatan. Sebagian besar bangunan di sini sudah terbilang tua dan kebanyakan berasal dari abad ke-18. Banyak jalan di kota ini yang memiliki toko-toko yang menjual berbagai barang dan hotel murah.